Analisis dampak pengelolaan alokasi dana desa terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat

Aferiaman, Telaumbanua and Noferius, Ziliwu (2022) Analisis dampak pengelolaan alokasi dana desa terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat. Jurnal Akuntansi, Manajemen dan Ekonomi (Jamane), 1 (1): 13. pp. 108-123. ISSN 2829-8888

[thumbnail of Jurnal_Aferiaman Telaumbanua_Universitas Nias_2022-13.pdf]
Preview
Text
Jurnal_Aferiaman Telaumbanua_Universitas Nias_2022-13.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (623kB) | Preview

Abstract

Tujuan ini untuk mengetahui bagaimana dampak pengelolaan alokasi dana desa terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat di desa lasara sowu kecamatan gunungsitoli utara. Penelitian ini dilaksanakan di Desa Lasara Sowu Kecamatan Gunungsitoli Utara, Kota Gunungsitoli. Metode penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian kualitatif dengan metode deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah Masyarakat Desa Lasara Sowu Kecamatan Gunungsitoli di empat dusun. Sampel pada penelitian yakni sebanyak 36 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kepustakaan, lapangan dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian kualitatif mencakup transkip hasil wawancara, reduksi data, analisis, interpretasi data dan triangulasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa program alokasi dana desa di Desa Lasara Sowu ini dapat dikatakan tercapai yaitu peningkatan pembangunan insfrastruktur, pembangunan bidang kesehatan, peningkatan perumahan masyarakat. Sedangkan peningkatan pendidikan dan pendapatan desa dan masyarakat belum tercapai secara menyeluruh, hal ini diakibatkan oleh terbatasnya pendanaan yang kurang sekalipun program yang di susun telah sesuai oleh pemerintahan desa setempat.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Analisis, Dampak, Pengelolaan, Alokasi, Dana desa, Kesejahteraan masyarakat
Subjects: Problem Solving Information for State & Local Governments > Finance
Administration & Management > Public Administration & Government
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 04 Apr 2023 08:04
Last Modified: 04 Apr 2023 08:04
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/15265

Actions (login required)

View Item
View Item