Peningkatan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran pendidikan agama Islam materi menghafal Al Quran surat Attin dengan menggunakan metode talaqqi pada kelas 5 SDN Babelan Kota 04 Babelan Bekasi

Siti, Carsini (2022) Peningkatan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran pendidikan agama Islam materi menghafal Al Quran surat Attin dengan menggunakan metode talaqqi pada kelas 5 SDN Babelan Kota 04 Babelan Bekasi. Jurnal Ki Hajar Dewantara, 1 (1): 2. pp. 22-41. ISSN 2828-5158

[thumbnail of Jurnal Ki Hajar Dewantara_Siti_2022_2.pdf]
Preview
Text
Jurnal Ki Hajar Dewantara_Siti_2022_2.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian Tindakan Kelas ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik dalam pembelajaran Pendidikan Agama Islam materi menghafal Al Quran surat At-Tin dengan menggunakan metode Talaqqi. Penelitian dilakukan melaui dua siklus. Instrumen yang digunakan adalah lembar observasi siswa dan tes. Hasil penelitian menunjukan bahwa praktek pembelajaran pendidikan agama Islam pada kelas 5 SDN Babelan Kota 04 Babelan Bekasi materi menghafal surat At-Tin dengan menerapkan metode talaqqi. Meningkatnya keaktifan dan partisipasi siswa dalam pembelajaran dengan menerapkan metode talaqqi , yaitu: rata-rata tingkat aktivitas siswa pada siklus I tindakan pertama adalah 2,00 dan sementara jumlah skor aktivitas siswa pada siklus I tindakan kedua adalah 33 dengan rata-rata 4,12. Sementara jumlah skor aktivitas siswa pada siklus II tindakan pertama 21 dengan rata-rata 2, 62 dan rata-rata tingkat aktivitas siswa pada siklus II tindakan kedua adalah 3,75. Pembelajaran hafalan surat At-Tin dengan menerapkan metode talaqqi , yaitu: rata-rata hasil belajar siswa siklus I tindakan pertama dalam surat At-Tin adalah 56,58 yang diperoleh oleh siswa. Sedangkan Siklus I pada tindakan kedua nilai rata-rata hasil belajar yang diperoleh siswa adalah 75,83. Siklus II tindakan pertama surat At- Tin terdapat mencapai nilai KKM dengan nilai rata-rata hasil belajar 51,66. Sedangkan pada siklus II tindakan kedua nilai KKM dan nilai rata-rata hasil belajar siswa 78,95.ni guru agama islam dalam menyampaikan pembelajaran lebih banyak menggunakan model pembelajaran konvensional yaitu ceramah.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Prestasi belajar, Menghafal, Metode Talaqqi
Subjects: Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities
Depositing User: Syifa Naufal Qisty
Date Deposited: 14 Mar 2023 08:59
Last Modified: 14 Mar 2023 08:59
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/14905

Actions (login required)

View Item
View Item