Pengaruh waktu dan konsentrasi H2S04 dan HCL terhadap laju korosi baja SS 316 L

Noor, Yudhi (1997) Pengaruh waktu dan konsentrasi H2S04 dan HCL terhadap laju korosi baja SS 316 L. Prosiding Seminar Pranata Nuklir BATAN. pp. 237-243. ISSN 1410-377X

[thumbnail of Prosiding_Noor Y_Pusat Elemen Bakar Nuklir_1997.pdf]
Preview
Text
Prosiding_Noor Y_Pusat Elemen Bakar Nuklir_1997.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://-

Abstract

Telah dipelajari perilaku baja SS 316 L dalam media asam sulfat dan asam klorida dengan waktu dan konsentrasi yang bervariasi untuk menghitung laju korosi baja SS 316 L. Di pakai metoda gravimetri dalam percobaan ini dan pengurangan berat cuplikan dinyatakan dalam term laju korosi. Persamaan laju korosi dapat disusun dari rasio pengurangan berat terhadap berat mula-mula. Hasil percobaan menunjukkan bahwa laju korosi baja SS316 L dalam media asam klorida jauh lebih cepat jika dibandingkan dengan dalam media asam sulfat.

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Teknik Karakterisasi Bahan Bakar Nuklir
Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Teknik Karakterisasi Bahan Bakar Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi Bahan Bakar Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi Bahan Bakar Nuklir
Depositing User: - Rahmahwati -
Date Deposited: 09 Jan 2023 14:08
Last Modified: 09 Jan 2023 14:08
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/14221

Actions (login required)

View Item
View Item