Pengukuran seismisitas suatu daerah dengan menggunakan seismometer portabel PS-1A

Sunarko, Sunarko and T., Samawin (1997) Pengukuran seismisitas suatu daerah dengan menggunakan seismometer portabel PS-1A. Prosiding Seminar Pranata Nuklir BATAN. pp. 155-160. ISSN 1410-377X

[thumbnail of Prosiding_Sunarko_Pusat Pengkajian Energi Nuklir_1997.pdf]
Preview
Text
Prosiding_Sunarko_Pusat Pengkajian Energi Nuklir_1997.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://-

Abstract

Penelitian gempa, khususnya gempa mikro dapat dilakukan dengan berbagai metoda yang melibatkan berbagai macam sistem yang mempunyai karakteristik dan derajat ketelitian yang berbeda-beda. Salah satu alat yang digunakan untuk penelitian gempa mikro adalah seismometer portabel PS-1A. Seismometer Portabel PS-1A digunakan untuk memperoleh data guna menunjang kajian seismik khususnya keadaan gempa mikro di daerah Semenanjung Muria dan sekitarnya.

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Isotop dan Radiasi > Pemanfaatan Isotop dan Radiasi > Bidang SDA/Lingkungan
Divisions: BATAN > Pusat Kajian Sistem Energi Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Kajian Sistem Energi Nuklir
Depositing User: - Rahmahwati -
Date Deposited: 20 Dec 2022 12:54
Last Modified: 20 Dec 2022 12:54
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/13902

Actions (login required)

View Item
View Item