Efisiensi penggunaan daya di untai uji thermohidrolika

Darlis, Darlis and Khairul, Handono (1997) Efisiensi penggunaan daya di untai uji thermohidrolika. Prosiding Seminar Pranata Nuklir BATAN. pp. 138-143. ISSN 1410-377X

[thumbnail of Prosiding_Darlis_Pusat Penelitian Teknologi Keselamatan Reaktor_1997.pdf]
Preview
Text
Prosiding_Darlis_Pusat Penelitian Teknologi Keselamatan Reaktor_1997.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://-

Abstract

Telah dilakukanperhitungan efisien penggunaan daya di Untai Uji Thermohidrolika ( UUTR ). Perhitungan efisiensi ini dilakukan untuk mengetahui sejauh mana penggunaan daya cukup effisien apa tidak pada pengoperasian daya yang diinginkan. Eksperimen UUTR dilakukan melalui tahapan kenaikan daya. Pengukuran dilakukan mulai daya rendah (100 KW) sampai daya mendekati 1800 KW. Pengukuran arus dilakukan langsung dengan menggunakan tang Ampermeter pada tiap-tiap fasanya, sedangkan pengukuran tegangan diamati pada alat ukur yang telah dipasang secara permanen. Hasil perhitungan efisiensi menunjukan bahwa efisiensi berubah sebagai fungsi daya. Secara umum efisiensi rendah pada daya rendah sehingga rugi-ruginya besar, efisiensi cenderung naik secara lebih nyata pada daya dan temperatur tertentu. Pada perhitungan ini menunjukan efisiensi baik (tinggi) pada daya 1600 KW dan temperatur trafo 63 0 C. Untuk memperbaiki efisiensi disarankan menambah sistem pendinginan trafo dan pengecekan secara periodik minyak trafo.

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Elektromekanik dan Kendali > Elektrikal
Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Elektromekanik dan Kendali > Elektrikal
Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Instrumentasi Nuklir > Elektronika Nuklir
Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Instrumentasi Nuklir > Elektronika Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi dan Keselamatan Reaktor Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi dan Keselamatan Reaktor Nuklir
Depositing User: - Rahmahwati -
Date Deposited: 29 Nov 2022 05:50
Last Modified: 29 Nov 2022 05:50
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/13502

Actions (login required)

View Item
View Item