Penentuan unsur boron di dalam campuran U-Th oksida dengan metoda spektrogarfi emisi

Aryadi, Aryadi and Wardaya, Wardaya (1997) Penentuan unsur boron di dalam campuran U-Th oksida dengan metoda spektrogarfi emisi. Prosiding Seminar Pranata Nuklir BATAN. pp. 217-221. ISSN 1410-377X

[thumbnail of Prosiding_Aryadi_Pusat Penelitian Nuklir Yogyakarta_1997.pdf]
Preview
Text
Prosiding_Aryadi_Pusat Penelitian Nuklir Yogyakarta_1997.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://-

Abstract

Telah dilakukan analisis unsur boron di dalam campuranU-Th oksida dengan metoda spektrografi emisi. Standar U-Th oksida yang mengandung unsur boron dibuat dengan mencampurkan uranium oksida 90 % murni dan torium oksida mumi 10 % kemudian ditambahkan boron dengan konsentrasi tertentu. AgCI, Ga203 dan LiF digunakan sebagai pengemban sulingan pada analisis. Hasil analisis menunjukkan metode ini bisa diterapkan untuk analisis boron. Hasil percobaan, boron dalam cuplikan adalah 0,17 ppm dan 0,19 ppm.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Boron, emission, spectroscopy, uranium, thorium, oxides
Subjects: Chemistry > Analytical Chemistry
Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Teknik Sintesis Bahan Bakar Nuklir
Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Teknik Sintesis Bahan Bakar Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Akselerator
IPTEK > BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Akselerator
Depositing User: - Rahmahwati -
Date Deposited: 29 Nov 2022 08:21
Last Modified: 16 Jan 2023 07:21
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/13498

Actions (login required)

View Item
View Item