Cheryl Ayu Melyani and Atsila Nurtsabita and Ghaitsa Zahira Shafa and Edy Widodo (2021) Peramalan inflasi di Indonesia menggunakan metode Autoregressive Moving Average (ARMA). Journal of Mathematics Education and Science, 4 (2): 3. pp. 67-74. ISSN 2621-1203
Jurnal_Cheryl Ay_Universitas Islam Indonesia_2021.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (424kB) | Preview
Abstract
Tingkat inflasi yang baik bagi suatu negara adalah tingkat inflasi yang memiliki nilai yang rendah dan stabil, sehinga mampu mewujudkan pertumbuhan ekonomi yang cepat dan terkendali. Peramalan dapat menjadi salah satu langkah yang dapat memberikan gambaran nilai inflasi di Indonesia bagi pemerintah atau badan yang terkait untuk menyusun dan mempertahankan kestabilan inflasi di Indonesia. Dalam penelitian ini, dilakukan analisis peramalan untuk mengetahui prediksi angka inflasi di Indonesia tahun 2021 menggunakan metode Autoregresif Moving Average (ARMA). Dari hasil penelitian yang telah dilakukan, model terbaik untuk meramalkan kasus ini yaitu menggunakan model ARMA (3,0,0) karena menghasilkan nilai AIC paling kecil yaitu 0.2373 dan RMSE terkecil sebesar 7.81. Dari model tersebut juga didapatkan hasil peramalan angka inflasi untuk bulan Mei hingga Desember 2021 dengan kisaran 0.1% hingga 0.3%. Pola grafik dari hasil prediksi mengikuti pola garis data aktual yang berarti bahwa model ini baik untuk digunakan.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Inflation, prediction, ARMA, AIC, RMSE |
Subjects: | Economics and Business > Banking & Finance |
Depositing User: | Saepul Mulyana |
Date Deposited: | 24 Nov 2022 02:28 |
Last Modified: | 24 Nov 2022 07:02 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/13419 |