STUDI STABILITAS KATUP PENGAMAN

Indrawanto, R and Heri Adrial, HA and Maman Mulyaman, MM (1999) STUDI STABILITAS KATUP PENGAMAN. PROSIDING SEMINAR HASIL PENELITIAN PRSG. pp. 81-88. ISSN 0854-5278

[thumbnail of R Indrawanto.pdf]
Preview
Text
R Indrawanto.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK
STUDI STABILITAS KATUP PENGAMAN. Perhitungan stabilitas katup pengaman
harus dilaksanakan dalam rancangan instalasi katup pengaman dalam suatu industri atau
instalasi PLN PWR. Dengan dicapainya stabilitas katup pengaman, fungsi katup
pengaman sebagai pelindung bejana pacta tekanan tinggi, dapat berfungsi dengan baik.
Pada makalah ini akan ditentukan stabilitas katup pengaman pacta kondisi terbuka
dengan menentukan berapa persen katup blow-down harus terbuka, dengan data-data
sebagai berikut : Tekanan katup terbuka = 2500 Psi, Panjang total pipa upstream
antara katup daTItangki = 107,5 inch, Diameter pipa bagian dalam = 4,9 inch,
Diameter nozzle = 2,13 inch, Koefisien discharge = 0,9, Waktu katup terbuka =
0,014 jet. Dalam perhitungan didapat katup blow-down harus terbuka > 20 %

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir > Keselamatan Pengangkutan Zat Radioaktif dan Bahan Nuklir > Teknik Bungkusan
Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir > Keselamatan Pengangkutan Zat Radioaktif dan Bahan Nuklir > Teknik Bungkusan
Divisions: BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
IPTEK > BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 11 May 2018 01:26
Last Modified: 02 Jun 2022 02:43
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/1328

Actions (login required)

View Item
View Item