Susilaningtyas, Susilaningtyas and Erni, R.A and Guswita, Alwi (1998) Pengolahan monasit dari limbah penambangan timah : digesti dengan cara basa. In: Prosiding Seminar Pranata Nuklir dan Litkayasa, PPBGN-BATAN.
Prosiding_Susilaningtyas_PPBGN_1998.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (4MB) | Preview
Abstract
Monasit merupakan mineral radioaktif yangdiperoleh sebagai mineral ikutan pada pengolahan bijih timah. Monasit mengandung unsur uranium, torium, logam tanah jarang (LTJ) dan fosfat yang mempunyai nilai ekonomis dan strategis. Masing-masing unsur tersebut akan dipisahkan. Pada penelitian ini telah dilakukan pemisahan fosfat dari uranium, logam tanah jarang dan torium dengan metode digesti cara basa menggunakan natrium hidroksida. Parameter yang berpengaruh dan diamati adalah perbandingan berat bijih dengan natrium hidroksida, ukuran butir bijih dan waktu. Diperoleh kondisi optimal digesti, perbandingan berat bijih terhadap natrium hidroksida 1 : 1,5, ukuran butir bijih - 200 mesh, waktu 3 jam. Rekoveri fosfat terdigesti sekitar 98 %, sedangkan U, Th dan LTJ terikut dalam filtrat fosfat masing-masing sekitar 32%, 5% dan 3%.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Subjects: | Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Teknik Pemurnian dan Konversi Bahan Bakar Nuklir Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Teknik Pemurnian dan Konversi Bahan Bakar Nuklir |
Divisions: | BATAN > Pusat Teknologi Bahan Galian Nuklir IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi Bahan Galian Nuklir |
Depositing User: | - Rahmahwati - |
Date Deposited: | 23 Nov 2022 03:34 |
Last Modified: | 23 Nov 2022 03:34 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/13279 |