Iwan Faizal and Irwan Priyanto and Rifki Ardinal and Suhata (2019) Pengembangan Antena Heliks Quadrifilar 2,22 Ghz Untuk Satelit Mikro. Jurnal Teknologi Dirgantara Vol.17 No.1 Juni 2019, 17 (1). pp. 67-78. ISSN 1412-8063
Jurnal Tekgan_Rifki_Pusteksat_2019.pdf
Download (3MB) | Preview
Abstract
Bentuk dasar antena heliks quadrifilar dikembangkan oleh C. C. Kilgus dari Laboratorium Fisika Terapan, Universitas Johns Hopkins, USA. Antena ini memiliki beamwidth yang lebar sampai 2400 dengan pola radiasi berbentuk jantung, berpolarisasi sirkular dan tidak memerlukan reflektor. Antena heliks quadrifilar memiliki rasio diameter terhadap tingginya 0,66. Artinya antena ini ditempatkan di on-board satelit sebagai pemancar (Tx). Ukuran dari antena ini adalah ½ λ ½ putaran dan termasuk dalam varian putaran kecil. Tujuan dari riset ini adalah membuat prototip antena heliks quadrifilar untuk satelit mikro, dengan frekuensi 2,22 GHz dan selanjutnya diuji dalam skala laboratorium. Dari hasil pengujian laboratorium, besarnya RL adalah -18.55 dB, besarnya VSWR adalah 1,26, besarnya lebar pita adalah 6,04 %, besarnya lebar berkas adalah 1700 dan besarnya penguatan adalah 5,19 dB.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Heliks Quadrifilar, R/LHCP, AO-40, Rasio, 0,66 |
Subjects: | Taksonomi LAPAN > Teknologi Penerbangan dan Antariksa > Perancangan dan Prototipe > Teknologi Satelit |
Divisions: | LAPAN > Deputi Teknologi Penerbangan Dan Antariksa > Pusat Teknologi Satelit |
Depositing User: | Administrator Repository |
Date Deposited: | 21 Jun 2021 04:03 |
Last Modified: | 19 Jul 2022 03:17 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/11642 |