Analisis Regresi Linier Sederhana dan Uji Korelasi Curah Hujan terhadap Penyinaran Matahari Tahunan di Kota Bandung

Saipul Hamdi (2017) Analisis Regresi Linier Sederhana dan Uji Korelasi Curah Hujan terhadap Penyinaran Matahari Tahunan di Kota Bandung. In: Dinamika dan Teknologi Atmosfer Benua Maritim Indonesia. CV.Media Akselerasi, Bandung, pp. 83-91. ISBN 978-602-6465-16-0

[thumbnail of Bunga Rampai-Saipul Hamdi-PSTA-2017.pdf]
Preview
Text
Bunga Rampai-Saipul Hamdi-PSTA-2017.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Albedo permukaan menyebabkan sebagian energi matahari diserap oleh permukaan bumi, dan berakibat pada Iepasnya molekul-molekul uap air yang ado di permukaan bumi. Ins°Iasi yang berlebihan dan dalam jangka waktu yang lama menyebabkan uap air yang terkandung di permukaan menjadi semakin sedikit dan lama-lama tidak ada lagi uap air yang bisa dilepaskan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menghitung faktor korelasi curah hujan terhadap radiasi matahari permukaan di Bandung pada tahun 2009-2016. Curah hujan dan radiasi matahari permukaan diukur setiap hari secara otomatis, kemudian dikelompokkan tiap 10 hari data secara berurutan untuk memperkecil pengaruh perubahan-perubahan yang bersifat lokal. Koefisien korelasi antara curah hujan dan radiasi matahari permukaan dihitung menggunakan korelasi Rank Spearman. Diperoleh hasil korelasi negatif yang kuat antara curah hujan dan radiasi matahari permukaan dengan koefisien korelasi sebesar r = -0,95, dan koefisien determinasi R2=0,894. Pengolahan data suhu permukaan harian menunjukkan bahwa tahun 2015 merupakan tahun dengan kejadian terpanas terbanyak dibandingkan dengan tahun Iainnya pada periode 2009-2016

Item Type: Book Section
Uncontrolled Keywords: curah hujan; iradiasi matahari; korelasi
Subjects: Taksonomi LAPAN > Sains Antariksa dan Atmosfer > Penelitian, Pengembangan, dan Perekayasaan > Sains Teknologi Atmosfer > Perubahan Iklim
Divisions: LAPAN > Deputi Sains Antariksa Dan Atmosfer > Pusat Sains dan Teknologi Atmosfer
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 24 Jun 2021 05:04
Last Modified: 18 Jul 2022 07:44
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/11455

Actions (login required)

View Item
View Item