Kendali Sakelar Empat Antenna Bersusun Untuk Penjejakan Interference Frekuensi TTC Satelit LAPAN

Arif Hidayat and Wahyudi Hasbi (2017) Kendali Sakelar Empat Antenna Bersusun Untuk Penjejakan Interference Frekuensi TTC Satelit LAPAN. Jurnal Teknologi Dirgantara, 15 (1). pp. 81-91. ISSN 1412-8063

[thumbnail of Jurnal TD_Wahyudi_Pusteksat_2017.pdf]
Preview
Text
Jurnal TD_Wahyudi_Pusteksat_2017.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Telemetry Tracking And Command (TTC) satelit LAPAN menggunakan frekuensi UHF. Frekuensi UHF rentan terhadap interference. Salah satu metode mencari pemancar interference menggunakan metode efek Doppler. Untuk mendapat nilai pergeseran frekuensi sesuai efek Doppler yang dibutuhkan, diperlukan sakelar antena yang stabil, yang berfungsi sebagai pengontrol antena array. Rangkaian sakelar RF di kontrol dengan Arduino board menghasilkan Doppler frekuensi 500 Hz. Demodulator, clock Arduino Board dan Soundcard sebagai input software pencari. Hasil outputnya dapat dilihat dengan menggunakan software open akses sounDoppler. Sistem ini mampu mendeteksi pemancar maupun repeater yang diterima oleh perangkat. Upgrade sistem dari penelitian ini adalah proses pengolahan data dapat dilakukan secara mandiri menggunakan software Matlab sehingga lebih mudah untuk diolah dan dianalisis.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: satelit TTC, interference, kontrol antenna, arduino board , array antenna.
Subjects: Taksonomi LAPAN > Teknologi Penerbangan dan Antariksa > Penelitian, Pengembangan, Perekayasaan, dan Pemanfaatan > Teknologi Satelit
Divisions: LAPAN > Deputi Teknologi Penerbangan Dan Antariksa > Pusat Teknologi Satelit
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 06 Aug 2021 00:56
Last Modified: 18 Jul 2022 08:23
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/11405

Actions (login required)

View Item
View Item