Rancang Bangun Sistem Informasi Hasil Penelitian di Pusat Teknologi Penerbangan

Iwan Nofi Yono Putro and Deasy Tresnoningrum (2015) Rancang Bangun Sistem Informasi Hasil Penelitian di Pusat Teknologi Penerbangan. Prosiding e-Indonesia Initiative Forum 2015. pp. 1-7.

[thumbnail of Prosiding_Iwan Nofi Yono Putro_Pustekbang_2015.pdf]
Preview
Text
Prosiding_Iwan Nofi Yono Putro_Pustekbang_2015.pdf

Download (835kB) | Preview

Abstract

Penelitian yang dihasilkan dari sebuah lembaga penelitian merupakan proses yang selalu berkelanjutan. Hasil akhir penelitian bertujuan untuk meningkatkan kompetensi maupun hasil kegiatan (outcome) baik dari individu maupun lembaga. Untuk mengontrol dan mendokumentasikan hasil penelitian tersebut maka dibutuhkan sebuah sistem informasi yang berfungsi untuk progress control dan monitoring kegiatan penelitian. Sistem ini telah dibangun dan diterapkan selama satu tahun dalam Pusat Teknologi Penerbangan. Kegiatan penelitian, pengembangan dan perekayasaan yang sedang berjalan pada Pusat Teknologi Penerbangan telah terbukti mampu lebih terstruktur dan terkelola dengan baik setelah diterapkannya sistem informasi penelitian ini.

Item Type: Article
Additional Information: Konferensi Temu Nasional Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) untuk Indonesia. 15-16 Oktober 2015, Aula Barat ITB, Bandung ISBN 978-979-18018-1-2
Uncontrolled Keywords: sistem informasi; code igniter; PostgreSQL; Pustekbang; LAPAN
Subjects: Taksonomi LAPAN > Teknologi Informasi dan Komunikasi > Sistem Informasi
Divisions: LAPAN > Deputi Teknologi Penerbangan Dan Antariksa > Pusat Teknologi Penerbangan
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 22 Nov 2021 10:55
Last Modified: 18 Jul 2022 07:56
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/11155

Actions (login required)

View Item
View Item