Analisis Lingkungan Pantai Berdasarkan Perubahan Garis Pantai dari Citra Landsat Multi Temporal

Nanik Suryo Haryani (2015) Analisis Lingkungan Pantai Berdasarkan Perubahan Garis Pantai dari Citra Landsat Multi Temporal. Prosiding Pertemuan Ilmiah Tahunan XX dan Kongres VI Masyarakat Ahli Penginderaan Jauh Indonesia (MAPIN). pp. 583-590.

[thumbnail of Prosiding_Nanik Suryo Haryani_Pusfatja_2015.pdf]
Preview
Text
Prosiding_Nanik Suryo Haryani_Pusfatja_2015.pdf

Download (780kB) | Preview

Abstract

Daerah pantai menjadi batas antara wilayah daratan dan perairan laut dimana batas tersebut merupakan garis pantai. Garis pantai sangat dinamis perubahannya dengan adanya aktifitas yang berada di lingkungan sekitarnya, baik aktivitas daratan maupun lautan. Adanya kondisi lingkungan pantai yang sangat dinamis tersebut maka perlu adanya kegiatan pemantauan lingkungan pantai. Pemantauan lingkungan pantai dapat dilakukan secara terus menerus melalui citra satelit. Melalui teknologi penginderaan jauh kondisi lingkungan pantai dapat diamati dari tahun ke tahun, sehingga permasalahan yang ada di wilayah tersebut dapat diamati secara rutin. Data yang digunakan adalah citra landsat multitemporal. Pengolahan data satelit pada tahun yang berbeda dapat dilakukan overlay, sehingga akan diketahui perubahannya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis lingkungan pantai berdasarkan perubahan garis pantai dari data satelit penginderaan jauh.
Hasil yang diperoleh bahwa di daerah penelitian selama kurun waktu 11 tahun dari tahun 2001 – 2011 terjadi adanya abrasi dan akresi, dimana akresi terjadi di 15 lokasi dan abrasi terjadi di 5 lokasi.

Item Type: Article
Additional Information: ISBN 978-602-97569-1-3
Uncontrolled Keywords: citra landsat, lingkungan pantai, perubahan garis pantai, abrasi, akresi.
Subjects: Taksonomi LAPAN > Teknologi Penginderaan Jauh > Penelitian, Pengkajian, dan Pengembangan > Pemanfaatan Penginderaan Jauh
Taksonomi LAPAN > Teknologi Penginderaan Jauh > Penelitian, Pengkajian, dan Pengembangan > Teknologi dan Data Penginderaan Jauh > Perolehan Data
Divisions: LAPAN > Deputi Penginderaan Jauh > Pusat Pemanfaatan Penginderaan jauh
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 30 Mar 2021 10:21
Last Modified: 20 Jul 2022 08:08
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/11087

Actions (login required)

View Item
View Item