Pemanfaatan Penginderaan Jauh untuk Pemantauan Lingkungan Mangrove

Yenni Vetrita and Suwarsono and Parwati Sofan (2014) Pemanfaatan Penginderaan Jauh untuk Pemantauan Lingkungan Mangrove. Crespent Press, Bogor.

[thumbnail of Bunga Rampai_Yenni Veetrita dkk_Hlm.77-88_2014.pdf]
Preview
Text
Bunga Rampai_Yenni Veetrita dkk_Hlm.77-88_2014.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Kajian ini dilakukan dalam rangka menggali perkembangan kemampuan penginderaan jauh untuk pemantauan lingkungan mangrove. Ulasan dalam tulisan ini difokuskan pada kondisi mangrove Indonesia dan metode pemantauan menggunakan penginderaan jauh. Hasilnya menunjukkan adanya penurunan drastis area mangrove Indonesia. Namun dari sisi perkembangan metode untuk monitoring lingkungan mangrove terlihat adanya kemajuan pesat dalam teknologi yang digunakan. Pemilihan dan penggabungan citra multi temporal, spasial dan spectral, termasuk pemanfaatan citra optis dan Radar sangat direkomendasikan untuk kegiatan tersebut. Meskipun demikian, perlu mempertimbangkan spesifik lokasi maupun skala kepentingannya.

Item Type: Other
Additional Information: Bunga Rampai Pemanfaatan Data Penginderaan Jauh Untuk Pemantauan, Deteksi dan Kajian Lingkungan. ISBN. 978-602-14437-3-6
Uncontrolled Keywords: Penginderaan jauh, lingkungan mangrove, Indonesia
Subjects: Taksonomi LAPAN > Teknologi Penginderaan Jauh > Pengelolaan dan Pengembangan > Citra Satelit
Divisions: LAPAN > Deputi Penginderaan Jauh > Pusat Pemanfaatan Penginderaan jauh
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 10 Mar 2021 14:46
Last Modified: 20 Jul 2022 08:27
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/10971

Actions (login required)

View Item
View Item