Metode Tracking Kecepatan Roket Menggunakan Transponder Doppler Dua-Frekuensi

Wahyu Widada (2013) Metode Tracking Kecepatan Roket Menggunakan Transponder Doppler Dua-Frekuensi. Jurnal Penginderaan Jauh dan Pengolahan Data Citra Digital, 11 (1). pp. 59-66. ISSN 1412-8098

[thumbnail of Jurnal TD_Wahyu_Pustekroket_2013.pdf]
Preview
Text
Jurnal TD_Wahyu_Pustekroket_2013.pdf

Download (553kB) | Preview

Abstract

Sistem Doppler tracking untuk roket biasanya hanya menggunakan satu frekuensi pembawa. Tulisan ini membahas sebuah metode Doppler radio pelacak roket dengan menggunakan dua frekuensi gelombang radio. Sistem ini menggunakan transponder Doppler pada frekuensi 465 MHz dan 2400 MHz secara simultan. Radio frekuensi rendah digunakan untuk mengukur kecepatan-tinggi roket dan sebaliknya gelombang radio frekuensi lebih tinggi digunakan untuk mengukur kecepatan rendah roket. Hasil yang diperoleh dari metode ini lebih akurat 5.4 kali pada kecepatan kurang dari 0.7 Mach dibandingkan dengan hasil dari sistem Doppler yang menggunakan hanya satu frekuensi radio. Metode ini cocok untuk mengukur kecepatan roket hingga 3.8 Mach.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Doppler tracking, Roket, Dua-frekuensi, Resolusi tinggi, Transponder
Subjects: Taksonomi LAPAN > Teknologi Penerbangan dan Antariksa > Penelitian, Pengembangan, Perekayasaan, dan Pemanfaatan > Teknologi Roket
Divisions: LAPAN > Deputi Teknologi Penerbangan Dan Antariksa > Pusat Teknologi Roket
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 03 Sep 2021 03:12
Last Modified: 14 Jul 2022 19:58
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/10809

Actions (login required)

View Item
View Item