KARAKTERISASI PENGARUH DOPAN Mn PADA BAHAN KERAMIK PIEZOELEKTRIK LEAD ZIRCONIUM TITANATE (Pb[ZrxTi1-x]O3)

Mardiyanto Mardiyanto, Syahfandi Ahda

DOI: http://dx.doi.org/10.17146/jsmi.2014.15.2.4366

Sari


KARAKTERISASI PENGARUH DOPAN Mn PADA BAHAN KERAMIK PIEZOELEKTRIK LEAD ZIRCONIUM TITANATE (Pb[ZrxTi1-x]O3). Telah dilakukan penelitian pembuatan bahan piezoelctrik Lead Zirconium Titanate (PZT) yang diberi bahan dopan Mn. Penambahan bahan dopan ini bertujuan untuk menaikkan sifat pizoelektrisitas dari PZT. Senyawa yang dianalisa pada penelitian ini adalah Pb[Zr0,5Ti0,5-xMnx]O3, dengan harga x (nominal) bernilai 0,05; 0,125; 0,25; 0,35. Hasil analisis menunjukkan bahan dengan dopan Mn ini diperoleh peningkatan suhu curie berkisar antara 15 sampai 35 oC. Namun konstanta dielektrikum menjadi turun dibandingkan dengan PZT murni.

Kata Kunci


Bahan Piezoelektrik, PZT, dopan, suhu curie, konstanta dielektrikum

Teks Lengkap:

PDF

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.license.cc.by-nc-sa4.footer##

preview

preview preview previewpreviewpreviewpreviewpreviewpreviewpreview preview

 preview

Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International (CC BY-NC-SA 4.0)
preview