ABERASI KROMOSOM METAFASE DAN INTERFASE SEL LIMFOSIT PADA AWAK PENERBANGAN, SUATU KAJIAN AWAL

Yanti, Lusiyanti (2015) ABERASI KROMOSOM METAFASE DAN INTERFASE SEL LIMFOSIT PADA AWAK PENERBANGAN, SUATU KAJIAN AWAL. Bulletin ALARA, 17 (2). pp. 51-57. ISSN 1410-4652

[thumbnail of Makalah Yanti - Desember 2015.pdf]
Preview
Text
Makalah Yanti - Desember 2015.pdf

Download (562kB) | Preview

Abstract

Paparan radiasi kosmik dalam penerbangan
misi ruang angkasa melibatkan paparan medan
radiasi heterogen yang didominasi oleh pengaruh
latar belakang radiasi LET rendah,
dikombinasikan dengan fluens/aliran yang lebih
rendah dari radiasi LET tinggi. Kerusakan
kromosom dalam limfosit darah para awak
pesawat angkasa telah menjadi biomarker
kerusakan tingkat sel yang diakibatkan oleh
penerimaan paparan radiasi ruang angkasa. Data
respon adaptasi radiasi untuk kelainan kromosom
akibat paparan ruang angkasa menunjukkan
variabilitas yang tinggi antar individu. Diantara
faktor yang mempengaruhi adalah faktor fisiologi
dan konstitusi genetik. Penelitian dasar perlu
terus dikembangkan dan dipelajari untuk
mengkaji relevansi dari efek biologis yang
diakibatkan oleh paparan radiasi kosmik untuk
mengkaji risiko kesehatan para kru pesawat dan
astronot.

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir > Keselamatan Radiasi dan Kesehatan kerja
Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir > Keselamatan Radiasi dan Kesehatan kerja
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi Keselamatan dan Metrologi Radiasi
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi Keselamatan dan Metrologi Radiasi
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 10 Sep 2018 13:30
Last Modified: 31 May 2022 04:55
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/3885

Actions (login required)

View Item
View Item