RANCANGAN CRANE PEMINDAH MATERIAL 01 HOT CELL

Hasibuan, Djaruddin and Dedi Sunaryadi, DS and Sihombing, Edison (1995) RANCANGAN CRANE PEMINDAH MATERIAL 01 HOT CELL. Prosiding Seminarke-3 Teknologi dan Keselamatan PLTN serta Fasilitas NUklir. ISSN 0854-2910

[thumbnail of 0597.pdf]
Preview
Text
0597.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK
RANCANGAN CRANE UNTUK PEMINOAH MATERIAL 01 HOT CELL. Dalam rangka
menyempurnakan fasilitas HOT CELL telah dilakukan perancangan crane pemindah cuplikan dari
ruang 1 sampai ujung ruang 2, dimana proses pelepasan cuplikan dari dalam wadah dilakukan.
Dengan instalasi yang direncanakan, maka penggunaan crane dengan kemampuan angkat 500 kg
dapat memindahkan beban yang melampaui kemampuan manipulator (maksimum 30 kg). Dari hasil
tersebut dapat disimpulkan bahwa rancangan tersebut layak untuk dipasang.
ABSTRACT
DESIGN OF THE CRANE FOR MATERIAL TRANSPORT IN HOT CELL. Base on the planning
to make more completly of HOT CELL facility, has been done design of crane material transport from
cell 1 untill cell 2, where sample dismantling will be done. Accordance to instalation planning, by
using travelling crane with 500 kg maximum lifting capacity will available to move loads over than
maximum loads by manipulator (maximum 30 kg). From the final design describes on, will conclused
that design feasible to install

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Instrumentasi dan Kendali Reaktor
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Instrumentasi dan Kendali Reaktor
Divisions: BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
IPTEK > BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 01 Aug 2018 01:28
Last Modified: 02 Jun 2022 02:47
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/3576

Actions (login required)

View Item
View Item