Video visualisasi materi pemberontakan PETA Blitar dalam mata pelajaran sejarah untuk pembelajaran daring kelas XI IPS di SMAN Ngoro

Vira, Herlinda and Joko, Sayono and Wahyu, Djoko Sulistyo (2021) Video visualisasi materi pemberontakan PETA Blitar dalam mata pelajaran sejarah untuk pembelajaran daring kelas XI IPS di SMAN Ngoro. Jurnal Artefak, 8 (2): 7. pp. 173-182. ISSN 2355-5726

[thumbnail of Jurnal_Vira Herlinda_ Universitas Negeri Malang_2021.pdf]
Preview
Text
Jurnal_Vira Herlinda_ Universitas Negeri Malang_2021.pdf

Download (778kB) | Preview

Abstract

Tujuan artikel ini adalah untuk memaparkan proses dan hasil penelitian pengembangan tentang video visualisasi materi pemberontakan PETA Blitar untuk pembelajaran daring kelas XI
IPS di SMAN Ngoro. Analisis awal yang dilakukan di sekolah untuk matapelajaran sejarah menunjukkan bahwa adanya kebutuhan berupa media pembelajaran untuk matapelajaran sejarah yang dapat digunakan untuk proses pembelajaran daring di SMAN Ngoro. Pengembangan dilakukan dengan menggonakan model penelitian ADDIE dengan lima tahapan yaitu analyze, design, development, implementation dan evaluation. Hasil yang didapatkan pada penelitian pengembangan adalah media pembelajaran yang dibuat dinyatakan layak untuk digunakan. Media visualisasi materi yang telah dibuat memiliki kelebihan dan kekurangan. Kelebihannya adalah
dapat memvisualisasikan materi pelajaran meskipun siswa harus belajar secara individu. Sedangkan, kekurangannya terdapat pada bagian waktu transisi dalam video masihterlalu cepat.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Visualisasi, Pembelajaran, Daring, Media
Subjects: Social and Political Sciences
Depositing User: - Een Rohaeni
Date Deposited: 08 May 2023 11:11
Last Modified: 08 May 2023 11:11
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/16236

Actions (login required)

View Item
View Item