Peran sistem komputasi termo-hidrolika di LTMP untuk simulasi guna menunjang rancang bangun dan analisis

Teguh P., Bambang and Turyana, Iyan (1996) Peran sistem komputasi termo-hidrolika di LTMP untuk simulasi guna menunjang rancang bangun dan analisis. In: Lokakarya Komputasi Dalam Sains dan Teknologi Nuklir VI, 16 - 17 Januari 1996, Jakarta.

[thumbnail of Bambang Teguh_01_Pros.pdf]
Preview
Text
Bambang Teguh_01_Pros.pdf

Download (233kB) | Preview

Abstract

Untuk menunjang kegiatan LTMP dan Lembaga-lembaga penelitian di Indonesia yang bergerak di bidang termo-hidrolika, LTMP telah melengkapi diri dengan beberapa perangkat lunak yang salah satunya adalah TRIO-VF yang dibuat oleh CEA (Commissariat a I'Energie Atomic) Perancis. TRIO-VF adalah perangkat lunak komputasi persamaan umum termo-hidrolika dalam tiga dimensi. Perangkat lunak ini ditujukan untuk simulasi numerik aliran laminer atau turbulen, dengan atau tanpa hadirnya perpindahan panas atau perpindahan massa. Simulasi atau prediksi tersebut adalah tahapan yang sangat penting untuk konsepsi peralatan termohidrolika (tangki, penukar kalor, komponen reaktor nuklir dan Iain-lain). Aliran dapat berada dalam lingkungan yang mempunyai rintangan di dalamnya (plat, bendel pipa dan Iain-lain)

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Depositing User: - Lisda -
Date Deposited: 23 Sep 2022 18:28
Last Modified: 23 Sep 2022 18:28
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/12040

Actions (login required)

View Item
View Item